Bicara Indonesia

Berbagi Informasi Dalam Cerita

Astronomi

Planet Asing Mirip Bumi? Seperti Apa Kemiripannya?

Planet mirip Bumi? Halo teman bicara, selamat datang kembali di website Bicara Indonesia yang pastinya selalu menghadirkan cerita menarik yang akan memperkaya pengetahuan kamu di bidang Astronomi, Sains, Sejarah dan Budaya. Teman bicara, Ternyata Luasnya alam semesta kita dan banyaknya planet di atas sana membuat para astronom mulai menduga, bahwa mungkin akan ada planet asing seperti planet Bumi yang suatu saat bisa dijadikan tempat tinggal untuk manusia. Rupanya dugaan mereka mulai terbukti sekarang ini, karena dari ribuan planet Ekstrasurya yang telah ditemukan, ada beberapa diantaranya yang mirip dengan Bumi loh teman bicara. Melansir dari website Intisari , setidaknya ada sekitar […]

Planet Asing Mirip Bumi? Seperti Apa Kemiripannya?
Astronomi, Editor's Choice

15 Foto Aneh di Mars, Ada Batu Berbentuk Wajah Dewa!

Mars menyimpan banyak misteri yang belung terungkap, selain itu planet dengan sebutan planet merah ini memiliki lebih dari selusin foto aneh. Apa saja itu?

15 Foto Aneh di Mars, Ada Batu Berbentuk Wajah Dewa!
Astronomi, Teknologi

Misi DART NASA, Menabrakan Pesawat Demi Selamatkan Bumi dari Asteroid?

Misi NASA untuk menyelamatkan Bumi dari asteroid disebut misi DART (Double Asteroid Redirection Test), yakni dengan menjauhkan objek yang mengancam Bumi.

Misi DART NASA, Menabrakan Pesawat Demi Selamatkan Bumi dari Asteroid?
Astronomi

Bisakah Sebuah Planet Hidup Tanpa Bintang Induk?

Planet Hidup Tanpa Bintang Induk – Hi guys, kembali lagi dengan channel Bicara. By the way, kalian semua tahukan Bumi kita ini berada dalam sebuah susunan Tata Surya, dimana Matahari menjadi Bintang Induk di Pusatnya. Kalian juga pasti dah bosen dengerin topik yang satu ini kan. Tapi memang betul, saat ini Bumi kita berada dalam naungan zona layak huni Matahari. Bagi kehidupan di Bumi, Matahari memiliki banyak manfaat, seperti untuk mengeringkan pakaian, menghangatkan suhu di Bumi, dan sebagainya. Matahari menjaga Bumi agar tidak membeku. Matahari dan Tata Surya Tapi selain Itu, Matahari juga berperan sangat penting sebagai Bintang Induk di […]

Bisakah Sebuah Planet Hidup Tanpa Bintang Induk?
Astronomi

Penjelajahan Melampaui Pluto, Ada The Goblin si Planet Kerdil

Hi guys, selamat datang kembali di Bicara Indonesia. Gimana kabar kalian? Semoga sehat semua ya. By the way, di Tata Surya kita ini ada sebuah planet yang berada di bagian terluar tata surya, yaitu Pluto. Jika kita mengamati alam semesta ini hanya sampai pluto, dia akan menjadi planet paling ujung Tata Surya. Tapi bagaimana jika kita menjelajah Tata Surya kita melampau Pluto, apakah Pluto akan menjadi objek terjauh? Apakah kalian penasaran? Well, mari kita menjelajah keluar tata surya kita, kira kira ada apa ya? Daripada makin penasaran mending simak aja selengkapnya disini yuk! The Goblin Well, jika kalian menganggap Pluto […]

Penjelajahan Melampaui Pluto, Ada The Goblin si Planet Kerdil
Astronomi, Cerita Dunia, Sains

Gara Gara Ke Luar Angkasa, Astronot Kembar Ini Jadi Berbeda !

Astronot Kembar – Well, hallo guys, Selamat datang kembali di Bicara Indonesia. Ngomong ngomong sesering apa nih kalian kepoin dunia astronomi? Kalau kalian lagi kepoin dunia astronomi, apa aja topik yang kalian cari? Apakah cuma objek objek di luar angkasa, misi NASA, atau astronot astronotnya? Well, buat kalian yang sering kepoin astronot yang bertugas keluar angkasa, pasti kalain pernah dong mendengar tentang astronot kembar Scott Kelly yang pergi keluar angkasa?. Pada kesempatan kali ini Bicara akan mengajak kalian untuk membahas mengenai Astronot kembar ini. Ada apa dengan astronot kembar ini? Dengar dengar mereka jadi berbeda loh. Penasaran? Well, simak selegkapnya […]

Gara Gara Ke Luar Angkasa, Astronot Kembar Ini Jadi Berbeda !
Astronomi

Aphelion Apakah Berbahaya Bagi Penduduk Bumi?

Aphelion itu apa? – Halo teman bicara, kita berjumpa kembali lewat artikel terbaru yang pastinya seru untuk disimak. Teman bicara, apakah akhir-akhir ini kamu merasakan cuaca yang lebih dingin dibandingkan biasanya? Hal tersebut kabarnya merupakan efek dari fenomena alam yang sedang terjadi di Bumi kita ini. Beberapa hari yang lalu, melansir dari Replubika, kabarnya fenomena yang terjadi ini disebut Aphelion. Pihak LAPAN memperkirakan bahwa peristiwa tersebut akan terjadi pada petang hari, sekitar pukul 6.30 malam. Jadi Apa sih Aphelion itu sebenarnya? Ada yang tahu? Aphelion ini merupakan sebutan untuk titik jarak suatu benda langit terhadap Matahari. Benda langit yang dimaksud […]

Aphelion Apakah Berbahaya Bagi Penduduk Bumi?
Astronomi

Kenapa Asteroid Habis Terbakar Saat Masuk Atmosfer Bumi Sedangkan Roket Tidak?

Asteroid Habis Terbakar Saat Masuk Atmosfer Bumi – Kalian pasti sudah tidak asing dengan istilah meteor, asteroid, astronot dan juga misi keluar angkasa. Well memang topik topik seperti itu tidak akan habis untuk dibahas karena memang ilmu pengetahuan mengenai astronomi selalu berkembang seiring dengan berjalannya waktu. Tapi dari informasi informasi di atas, pasti ada sedikit hal yang kalian tidak mengerti atau mungkin bahkan nggak kalian perhatikan. Bicara mau mengajak kalian membahas mengenai asteroid dan juga roket astronot. Adakah diantara kalian yang memperhatikan kalau asteroid yang jatuh ke Bumi pasti akan habis terbakar. Tapi tidak dengan Roket yang digunakan Astronot untuk […]

Kenapa Asteroid Habis Terbakar Saat Masuk Atmosfer Bumi Sedangkan Roket Tidak?
Astronomi, Editor's Choice

Apakah Alam Semesta Akan Berakhir?

Apakah Alam Semesta Akan Berakhir? Pernahkah diantara kalian bertanya tanya mengenai hal yang satu ini? Well, seperti yang tahu kalau menurut penelitian yang sudah dilakukan oleh para ilmuwan hingga saat ini, Big bang atau ledakan besar adalah asal muasal lahirnya alam semesta pada 13,7 miliar tahun yang lalu. Dan setelah terjadinya bigbang, alam semesta kita ini terus berkembang. Perkembangan Alam Semesta Perkembangan alam semesta ini ditemukan oleh Edwin Huble ketika ia mengamati pergeseran merah objek objek di luar angkasa seperti bintang dan galaksi. Pergeseran tersebut menandakan objek objek tersebut bergerak menjauhi titik pengamatan. Dari situlah diketahui bahwa alam semesta kita […]

Apakah Alam Semesta Akan Berakhir?
Astronomi, Sains

5 Teori Multiverse, Mungkinkah Alam Semesta Lain Ada?

Multiverse atau multisemesta merupakan dimensi yang jamak. Para ilmuwan mengeluarkan teori-teori tentang adanya alam semesta lain di luar alam semesta kita.

5 Teori Multiverse, Mungkinkah Alam Semesta Lain Ada?
Astronomi

Ini yang Terjadi Jika Bumi Bertabrakan dengan Asteroid

Apakah kamu bisa membayangkan bila bumi bertabrakan dengan asteroid? Apakah bumi akan hancur? Ada beberapa hal yang perlu kamu ketahui seputar bumi dan juga asteroid. Hal yang Terjadi Bila Bumi Bertabrakan dengan Asteroid Banyak film fiksi ilmiah yang membuat kisah bumi mengalami kondisi bertabrakan dengan asteroid. Pastinya banyak orang yang penasaran bila benar-benar terjadi. Apalagi kamu tahu bahwa asteroid pernah menghantam bumi sekitar 66 juta tahun lalu. Pada masa itu, dinosaurus musnah. Dampak dari asteroid yang menabrak bumi tersebut ternyata sukses memusnahkan sekitar 80% dari kehidupan bumi. Sisanya membuat manusia dan mamalia berkembang. Menurut Planetary Society, asteroid dengan panjang lebih […]

Ini yang Terjadi Jika Bumi Bertabrakan dengan Asteroid
Astronomi, Flora & Fauna, Sains

Mari Berkebun di Bulan dan Mars

Bisa berkebun di bulan dan Mars adalah hal yang dimimpikan oleh umat manusia. Jika kita berhasil bercocok tanam di luar angkasa, maka ini dapat jadi solusi bagi pemenuhan suplai untuk koloni manusia di Mars. Selain itu berkebun di Bulan dan Mars juga akan membantu para kru ekspedisi luar angkasa dalam memenuhi suplai mereka selama dalam misi misalnya. Jika kru ISS kehabisan suplainya, makanan dan air misalnya, misi pengiriman suplai dari Bumi dapat dilakukan dalam waktu yang relatif singkat. Namun jika kru ekspedisi sedang ada di Bulan atau di bagian lain ruang angkasa untuk waktu yang lama, pengiriman suplai dari Bumi […]

Mari Berkebun di Bulan dan Mars