Menguak Fakta MSG, Benarkah Menyebabkan Kebodohan?
MSG menyebabkan kebodohan? – Siapa yang tak kenal dengan MSG? Sebagian dari kita tentu sudah sering menemukannya baik di jajanan, mie instan, dan di jenis makanan lainnya. Kita juga sering mendengar pernyataan ‘MSG atau micin menyebabkan kebodohan’ sehingga tidak baik untuk dikonsumsi berlebihan. Namun, Benarkah demikian? Yuk kita cek fakta-faktanya berikut ini : Apa Kandungan MSG? MSG atau Monosodium Glutamate berasal dari asam amino glutamat atau biasa dikenal dengan asam glutamat. Asam glutamat merupakan asam amino yang tidak esensial atau bisa diproduksi sendiri oleh tubuh. Zat ini memiliki banyak fungsi untuk tubuh. Salah satunya yaitu sebagai penghubung otak ke semua […]
12 Sisi Negatif Menjadi Orang Positif!
Halo Guys! Kita ketemu lagi dengan cerita yang agak berhubungan dengan psikologi, yaitu “sisi negatif menjadi orang positif!”. Kok bisa? Daripada penasaran, langsung saja ikuti ceritanya berikut ini ya. Dijamin cukup menarik untuk diikuti. Seruan kalimat penyemangat seperti “Be positive!” rasanya lumayan sering kita dengar. Kalimat tersebut dimaksudkan untuk membuat orang menjadi tidak mudah berputus asa. Dan pada dasarnya, bersikap positif dapat menjadi sumber kekuatan dalam situasi tertentu. Namun menjadi orang yang “terlalu positif”, ternyata dapat berakibat buruk bagi kesehatan mental. Terutama ketika mencoba untuk ikut memberikan saran kepada orang lain. Kalimat “everything is going to be ok”, sebaiknya jangan […]
7 Buah-Buahan Asli Indonesia yang Sangat Jarang Di Ketahui!
Indonesia merupakan suatu negara yang memiliki berbagai jenis makhluk hidup yang hanya dapat kita temukan di negara ini saja, begitu pula dengan jenis buah-buahan, negara ini pun memiliki buah-buahan asli Indonesia. Buah-buahan asli Indonesia memiliki bentuk, warna, dan rasa yang sangat unik, buah ini tidak seperti buah tropis yang banyak kita jumpai. Beberapa buah-buahan asli Indonesia seakan memiliki percampuran bentuk dan rasa yang ada pada buah di negara lainnya. Namun percampuran ini justru menghasilkan sensasi yang tidak biasa dan membuat orang semakin penasaran untuk mencobanya. Inilah deretan buah asli Indonesia yang wajib kamu ketahui. Tidak Banyak yang Tahu Jika Matoa […]
5 Fakta Ilmiah Sinovac : Harapan Baru Rakyat Indonesia
Beberapa waktu lalu, 1,2 juta vaksin Sinovach tiba di Indonesia. Kedatangannya memberi banyak harapan pada bangsa yang sudah hampir setahun mengalami pandemi. Akankah Vaksin Sinovac menghapus mimpi buruk dunia tentang covid-19? Yuk, simak 5 fakta ilmiah Sinovac yang menjadi harapan baru rakyat Indonesia: 1. Kandungan Vaksin Sinovac Dilansir Nature, Rabu (2/12/2020), vaksin Sinovac diracik dengan menggunakan teknologi virus yang sudah tidak lagi aktif atau inactivated virus. Teknologi ini memungkinkan vaksin dikembangkan lebih cepat. Nantinya teknologi invacted virus akan memicu kekebalan tubuh terhadap virus tanpa menimbulkan respons yang serius. Hal itu disebabkan karena teknologi ini menggunakan partikel virus yang dimatikan. Vaksin […]
Wabah Covid-19 Kapan Akan Berakhir?
Tentu sudah sepatutnya semua orang di dunia menanyakan “kapan wabah Covid-19 berakhir?”. Sudah setahun wabah ini muncul namun belum ada kepastian kapan akan selesai. Covid-19 sendiri bermula dari pasar hewan yang ada di Kota Wuhan dan menjangkit seorang pedagang berusia 55 tahun. Pakar dari China menyebutkan bahwa virus corona berasal dari hewan kelelawar yang ada di pasar basah. Namun seiring berjalannya waktu virus ini telah menyebar ke seluruh penjuru dunia tanpa pandang bulu. Tercatat hingga saat ini sekitar 67,3 juta orang terpapar 43,2 berhasil sembuh dan 1,54 juta orang meninggal dunia. Covid-19 terbukti mampu melumpuhkan banyak sektor di dunia, baik […]
10 Penyakit Manusia yang Paling Aneh dan Langka di Dunia
Manusia kerap kali mengalami berbagai penyakit. Saat dalam keadaan tertentu ketika tubuh terjangkit virus dan bakteri misalnya, manusia juga bisa mengalami sakit. Hanya saja ada sederet penyakit paling aneh yang bisa dialami manusia. Mungkin kamu juga tak menyangka bahwa manusia bisa mengalami kondisi tersebut. Apa saja? 1. Penyakit Paling Aneh, Persistent sexual arousal syndrome Bayangkan jika ada orang yang selalu merasakan orgasme setiap beraktivitas. Ternyata ada kondisi ketika ada masalah neurologis dan saraf yang aneh. Masalah ini terjadi ketika ada kebangkitan gairah di area intim dan terus menerus. Uniknya, hal ini tidak berhubungan dengan hasrat maupun stimulasi seksual tertentu. Penyakit […]
Jika Virus COVID-19 Terjadi 100 Tahun yang Lalu, apa yang akan terjadi?
COVID-19 100 Tahun Lalu – Menjelang akhir tahun 2020, kita masih di hadapkan dengan pandemi COVID-19 yang belum juga berakhir. Tercatat lebih dari 60 juta kasus positif Virus COVID-19 di seluruh dunia dengan 1,46 juta di antaranya meninggal dunia. Meski kedengerannya mengerikan, ada kabar baik yang mestinya kita tahu nih Sob! Jadi, kita sepatutnya bersyukur karena COVID-19 terjadi di zaman ini, di mana teknologi dan kesehatan sudah semakin berkembang pesat. Masih tidak percaya? Berikut adalah hal-hal yang akan terjadi jika covid-19 terjadi 100 tahun yang lalu. 1. 100 Tahun Yang Lalu, Teknologi Kesehatan yang Belum Maju Bidang kesehatan adalah salah […]
7 Tanaman Obat yang Sulit Di Cari Namun Banyak Peminat
Zaman dahulu sebelum adanya obat kimia yang biasa digunakan kita saat ini, orang-orang akan mencari tanaman obat untuk dijadikan sebagai obat herbal. Terdapat begitu banyak jenis tanaman obat yang tersebar di dunia dan memiliki sejuta manfaat yang tak terkira. Sebagian orang masih banyak menggunakan tanaman obat ini untuk menyembuhkan penyakit yang mereka derita. Karena sebagian orang percaya obat herbal memiliki minim efek samping. Namun saat ini beberapa tanaman obat sangat sulit ditemukan akibat habitat dari tanaman tersebut yang terganggu. Apa saja? Inilah 7 tanaman obat yang sulit dicari namun banyak peminatnya saat ini. Gandheli, Tanaman Obat dari India Tanaman obat […]
Apa Itu Imposter Syndrome?
Halo Guys! Kita ketemu lagi, dengan cerita yang lagi viral belakangan ini, mengenai apa itu Imposter Syndrome! Nah, biar kamu nggak tambah penasaran, ikuti terus cerita ini sampai habis ya. Yakin deh, kamu bakalan dapat informasi lengkap di dalamnya. Berhasil menjadi orang sukses dan hidup bahagia pastinya adalah impian setiap orang. Namun alih-alih merasa bangga, kenyataannya malah bikin seseorang merasa cemas akan semua pencapaian itu sendiri? Kecemasan itu akan semakin bertambah buruk, ketika menjadi suatu perasaan tidak pantas untuk mendapatkan suatu kesuksesan, yang sebenarnya sudah diraih. Apakah yang sebenarnya terjadi jika hal tersebut benar-benar terjadi pada diri seseorang? Kemungkinan besar […]
12 Fakta Menakjubkan Otak Manusia!
Halo Sobat! Kita ketemu lagi, kali ini dengan cerita fakta menakjubkan otak manusia. Tidak perlu berlama-lama lagi, langsung saja kita mulai cerita ini ya. Dijamin seru loh! Otak manusia adalah organ yang paling penting bagi manusia. Tanpa otak, manusia tidak akan dapat berpikir dan menjalankan kehidupannya. Selain itu otak juga bekerja dengan sangat kompleks, karena memiliki 100 milyar saraf yang saling berhubungan, dan punya tugas berbeda-beda. Kepribadian dan kesadaran manusia juga sangat dipengaruhi oleh otak yang dapat memberikan sinyal tertentu, seperti gerak dan emosi dalam melakukan suatu aktivitas. Para ilmuwan telah mencoba mengungkap misteri otak manusia selama berabad-abad, dan mereka […]
Apa itu Albino? Benarkah itu Cacat Fisik?
Albino – Halo teman bicara semuanya, selamat datang kembali di website Bicara Indonesia ya. Nah, teman bicara, pernahkah kamu bertemu dengan seseorang yang memiliki rambut berwarna putih serta warna kulit yang juga putih pucat? Nah, kondisi fisik orang yang seperti ini disebut Albino. Di Indonesia, beberapa orang juga ada yang terlahir dengan kondisi Albino. Apakah ini berarti cacat fisik? Albino dalam pelajaran Biologi juga bukan hal yang baru, karena ini dialami bukan hanya oleh Manusia tetapi juga hewan. Kondisi ini juga bukan hanya dialami oleh orang Indonesia, tetapi juga dialami oleh orang –orang di negara lainnya. Di negara Rusia misalnya, […]
Tipe Introvert Menurut Sains! Kamu yang Mana?
Teman bicara, Kamu lebih suka menghabiskan waktu sendirian atau bersama teman-teman? Setiap orang di dunia ini memiliki kecenderungan dalam karakter pribadinya. Ada yang cenderung ekstrovert ada juga yang lebih introvert. Terkadang sebagian orang menganggap bahwa tipe ekstrovert adalah orang – orang yang menyenangkan, sedangkan tipe introvert adalah orang yang membosankan. Kalau kamu juga beranggapan seperti itu, berarti kamu belum memahami arti kepribadian ini yang sebenarnya. Introvert sendiri merupakan tipe kepribadian yang cenderung lebih kalem dibandingkan si ekstrovert. Tapi, bukan berarti orang dengan kepribadian ini adalah orang yang aneh ya. Menurut sains, ternyata tipe kepribadian unik ini juga bisa dibedakan menjadi […]