Berbagi Informasi Dalam Cerita
Selamat datang kembali di situs web Bicara, guys. Pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang fakta zaman Jurassic. Kamu tahu Jurassic? Iya, zaman yang udah banyak dibuat filmnya itu, lho. Apa sih zaman Jurassic itu? Jadi, zaman Jurassic adalah suatu periode pada zaman prasejarah yang telah terjadi ratusan juta tahun yang lalu. Zaman Jurassic merupakan waktu di mana spesies dinosaurus masih hidup dan menguasai bumi. Selain itu, apa lagi sih fakta zaman Jurassic lainnya? Berikut 5 fakta zaman Jurassic lainnya yang mungkin belum kamu ketahui. 1. Dimulai Dengan Pecahnya Superbenua Pangaea Periode Jurassic merupakan segmen kedua dari era Mesozoikum. […]
Hai Teman Bicara yang suka sejarah! Kalian pasti pernah menonton film berjudul The King’s Speech yang disutradarai oleh Tom Hooper? Film ini menggambarkan kisah inspiratif yang diberikan ‘Raja gagap’ King George VI dari Inggris. Ya, film ini terinpirasi dari perjuangan ayahanda Ratu Elizabeth II itu dalam menyembuhkan penyakit gagapnya. Seperti apa ceritanya? Raja George VI Gagap Sejak Kecil Raja George VI atau yang memiliki nama asli Albert Frederick Arthur George menjadi Raja dari Britania Raya dan Irlandia Utara sejak 1936-1952. Pangeran Albert atau yang akrab dipanggil Bertie, merupakan putra ke dua dari Raja George V. Ayahnya dikenal sangat keras dan […]
7 Skenario Kiamat – Akhir dunia alias kiamat pasti akan terjadi suatu saat nanti. Banyak orang malah sudah lama mengatakan bahwa sekarang dunia sudah berada di waktu penghabisannya. Mereka berteori sambil memperlihatkan bukti-bukti kiamat yang akan terjadi, mulai dari kitab suci, kalender peradaban kuno, sampai ucapan peramal-peramal besar dunia. Well, terlepas dari itu semua benar atau tidak, dunia bisa betul-betul berakhir karena dilihat dari segi ilmu pengetahuan ada banyak hal di sekeliling kita yang bisa jadi sebabnya. Hanya saja kita sering abai dan menganggapnya sebagai persoalan biasa yang akan selesai dengan sendirinya. Skenario kiamat yang mungkin terjadi Nah, berikut adalah […]
Gagasan tentang pembentukan alam semesta tidak hanya berhenti pada teori dentuman besar atau Big Bang. Alam semesta bisa saja terbentuk dari lima teori ini.
William James Sidis – Halo teman bicara, selamat datang kembali di website favorit kita semua, dimana lagi kalau bukan Bicara Indonesia. Kalian masih ingat kan kisah Albert Einstein si Genius itu? Seluruh dunia sepertinya sudah mengakui kecerdasan beliau. Tapi tahukah kamu teman bicara, ternyata sebelum ini, ada seorang anak laki-laki yang lebih cerdas dari Albert Einstein, dia adalah William James. Berbicara mengenai jenius, sebenarnya ada beberapa orang yang masuk kategori memiliki IQ yang tinggi. Ada Issac Newton yang memiliki IQ 190, Albert Einstein yang memiliki IQ 160 dan ternyata, rekor IQ tertinggi hingga 250 dimiliki oleh William. Tidak banyak yang […]
Kisah perjalanan luar angkasa menjadi hal yang menarik. Teknologi terkini memungkinkan manusia melaksanakan perjalanan panjang ke luar angkasa. Namun, ada beberapa perjalanan yang justru menimbulkan misteri bahkan memakan korban. Penasaran apa saja? 1. Kisah Perjalanan Luar Angkasa, Soyuz MS-14 Tak ada yang aneh dengan perjalanan Soyuz MS-14 yang diluncurkan NASA. Roket ini adalah penerbangan percobaan guna mempersiapkan misi astronot pada Agustus 2019. Soyuz MS-14 melakukan pendaratan di International Space Station (ISS) dan melakukan berbagai percobaan. Namun, ada hal yang menarik dalam perjalanan ini. Salah satunya adalah teriakan dari astronot asal Italia, Samantha Cristoforetti. Dalam rekaman tersebut tampak Samantha tiba di […]
Bahan membuat alam semesta jauh lebih sedikit daripada membuat kue bolu. Namun, akan sulit untuk mencampur dan memasaknya.
Sejarah menjadi salah satu yang penting bagi kehidupan di masa sekarang. Pasti kamu juga sering mendengar quotes dari Presiden pertama Indonesia, Soekarno, yang kita kenal saat ini dengan Jas Merah. Atau Jangan sekali kali melupakan Sejarah, bunyinya. Tapi siapa sangka ternyata ada nama tokoh dunia yang dihapus atau sengaja dilupakan dalam sejarah. Siapa mereka? 1. Nama Tokoh Dunia yang Hilang, Nikolai Yezhov Pertama adalah Nikolai Yezhov. Tokoh ini masuk ke dalam deretan tokoh sejarah yang dilupakan. Ia merupakan Kepala Polisi Joseph Stalin. Dalam catatan sejarah, Nikolai kerap dijuluki dengan komisaris yang hilang khususnya pada kalangan sejarawan seni. Ternyata, Nikolai menghilang […]
Sebagai warga negara Indonesia, pasti pernah setidaknya sekali mendengar bahwa negara kita berada di Ring of Fire alias Cincin Api dunia. Di Indonesia pun sering kali terjadi gempa bumi dan terdapat banyak gunung berapi yang masih aktif. Sebetulnya apa itu Ring of Fire? Bagaimana efeknya terhadap kejadian-kejadian alam di Indonesia? Nah, kali ini akan kita bahas fakta-faktanya. Ring of Fire, rumah gunung berapi dan gempa bumi di dunia Ring of Fire atau disebut juga dengan rangkaian pegunungan Sirkum Pasifik atau Cincin Api dalam bahasa Indonesia, adalah sebuah area di cekungan Samudera Pasifik. Area ini membentang sejauh 40.000 km dan membentuk […]
Halo Guys! Apa kabar semua? Kali ini Bicara akan bercerita tentang phobia teraneh yang dimiliki manusia. Apakah kamu memiliki tanda-tanda salah satu dari phobia ini? Kita ikuti dulu aja ceritanya sampai habis ya. Phobia dan Rasa Takut Selama ini banyak orang yang tidak dapat membedakan antara phobia dengan rasa takut. Bahkan kebanyakan menganggapnya sebagai suatu hal yang sama. Padahal sangat berbeda sekali loh! Memangnya apa bedanya ya? Pada intinya, perbedaan antara keduanya terlihat dari respon yang terjadi saat berhadapan dengan suatu objek yang mengganggunya. Sebagai contoh, ada orang yang mempunyai rasa takut dengan kecoa karena tidak menyukai bentuknya yang aneh […]
Observable universe atau alam semesta teramati bisa disebut sebagai “ujung” dari alam semesta dengan radius rata-rata seluas 46,5 miliar tahun cahaya.
Hewan hibrida Aneh – Halo teman Bicara semua, selamat datang kembali di website Bicara Indonesia ya. Bagi yang baru pertama kali berkunjung ke website ini, selamat datang juga dan pastikan kamu selalu update informasi dan berita menarik hanya di website ini. Teman bicara, apakah kalian pernah melihat hewan yang secara fisik mengalami keanehan? Atau hewan yang jenisnya sama tetapi tampak berbeda dari species umumnya? Nah, hewan-hewan tersebut disebut hewan hibrida. Apakah hewan hibrida adalah hewan-hewan yang terlahir cacat? Hewan hibrida adalah hewan yang unik dan merupakan hasil persilangan antara dua binatang yang sejenis. Fenomena biologi seperti ini umumnya tidak terjadi […]