Berbagi Informasi Dalam Cerita
Fisika kuantum adalah cabang fisika yang tergolong masih muda karena usianya yang belum mencapai 100 tahun. Fisika yang kita pelajari semasa sekolah menengah seperti teori Newton, termodinamika, dan teori elektromagnetik Maxwell termasuk ke dalam fisika klasik. Untuk itu fisika kuantum menjelaskan fenomena-fenomena yang tidak bisa dijelaskan oleh fisika klasik. Fisika kuantum secara sederhana Singkatnya, fisika kuantum adalah cabang fisika yang berhubungan dengan perilaku zat dan energi dalam skala atom bahkan subatom. Dimulai dengan karya Max Planck tahun 1900, fondasi fisika kuantum telah dibangun sejak awal 1800-an. Fisika kuantum adalah bidang yang dalam dan rumit hingga para ahli sekalipun akan mengalami […]
Aphelion itu apa? – Halo teman bicara, kita berjumpa kembali lewat artikel terbaru yang pastinya seru untuk disimak. Teman bicara, apakah akhir-akhir ini kamu merasakan cuaca yang lebih dingin dibandingkan biasanya? Hal tersebut kabarnya merupakan efek dari fenomena alam yang sedang terjadi di Bumi kita ini. Beberapa hari yang lalu, melansir dari Replubika, kabarnya fenomena yang terjadi ini disebut Aphelion. Pihak LAPAN memperkirakan bahwa peristiwa tersebut akan terjadi pada petang hari, sekitar pukul 6.30 malam. Jadi Apa sih Aphelion itu sebenarnya? Ada yang tahu? Aphelion ini merupakan sebutan untuk titik jarak suatu benda langit terhadap Matahari. Benda langit yang dimaksud […]
Sepanjang sejarah umat manusia, ada banyak peradaban yang hilang. Termasuk Roanoke, sebuah koloni di Amerika Serikat yang menghilang secara misterius pada abad ke-15. Karena tidak ditemukan bukti dan keterangan yang cukup, bermacam spekulasi beredar di masyarakat setelah koloni tersebut hilang. Bagaimana mulanya koloni ini dibangun? Apa yang terjadi pada koloni ini sebenarnya? Yuk, ikuti pembahasan selengkapnya berikut ini! Asal mula Koloni Roanoke Seorang penjelajah dari Inggris, Sir Walter Raleigh, mencoba mendirikan koloninya yang bernama Roanoke tahun 1585. Bersama John White, koloni tersebut dibangun di sebuah daerah yang saat ini termasuk dalam Dare County, Carolina Utara, Amerika Serikat. Koloni yang terdiri […]
Fakta Mengerikan Segitiga Bermuda – Segitiga Bermuda sudah lama menjadi misteri yang membuat banyak orang penasaran. Sebagian ada menyebut bahwa apa yang terjadi di Segitiga Setan ini telah berhasil terpecahkan, tapi ada juga yang menganggapnya masih misteri. Berbagai penelitian dilakukan untuk menemukan rahasia di balik Segitiga Bermuda. Ada yang mengatakan di tempat itu terdapat medan elektromagnetik yang menyebabkan mesin tidak berfungsi, ada juga mengatakan tempat itu ditutupi awan yang berbahaya. Fakta-fakta mengerikan Segitiga Bermuda Nah, selain cerita yang biasakita dengar tentang wilayah ini, ternyata masih banyak lagi fakta-fakta Segitiga Bermuda yang perlu kita ketahui. Simak penjelasannya berikut ini, yuk! Fakta […]
Asteroid Habis Terbakar Saat Masuk Atmosfer Bumi – Kalian pasti sudah tidak asing dengan istilah meteor, asteroid, astronot dan juga misi keluar angkasa. Well memang topik topik seperti itu tidak akan habis untuk dibahas karena memang ilmu pengetahuan mengenai astronomi selalu berkembang seiring dengan berjalannya waktu. Tapi dari informasi informasi di atas, pasti ada sedikit hal yang kalian tidak mengerti atau mungkin bahkan nggak kalian perhatikan. Bicara mau mengajak kalian membahas mengenai asteroid dan juga roket astronot. Adakah diantara kalian yang memperhatikan kalau asteroid yang jatuh ke Bumi pasti akan habis terbakar. Tapi tidak dengan Roket yang digunakan Astronot untuk […]
Mitos sains ternyata masih banyak terjadi dan dipercaya oleh banyak orang. Meski sains berhubungan dengan fakta yang terjadi mengenai makhluk hidup dan sekitarnya, siapa sangka justru ada banyak mitos di baliknya. Seperti apa hal-hal yang masih dipercaya oleh banyak orang seputar sains? 1. Mitos Sains Evolusi Manusia Banyak orang yang berpendapat bahwa manusia datang karena evolusi dari simpanse. Namun, hal ini tidak sepenuhnya benar. Nenek moyang dari simpanse disebut dengan bonobo. Nah, memang ada kedekatan antara bonobo dengan nenek moyang dari manusia yang disebut dengan Homo Sapiens. Namun, bukan berarti manusia merupakan hasil evolusi dari simpanse. Sebaliknya, berbagai jenis monyet […]
Fenomena gempa bumi bisa dibilang adalah hal yang biasa terjadi d Indonesia. Negara kita menjadi salah satu negara yang paling rawan terkena gempa bumi karena Indonesia terletak di atas Lempeng Eurasia, Lempeng Pasifik, dan Lempeng Indo-Australia sehingga mudah dilanda gempa bumi. Namun, ternyata ada beberapa gempa bumi terdahsyat yang tercatat dalam sejarah. Yuk, simak 9 gempa bumi terdahsyat dalam sejarah. Bagaimana gempa bumi terjadi? Gempa bumi merupakan sebuah bencana alam berupa getaran yang terjadi di permukaan bumi akibat adanya pergeseran lempeng bumi. Gempa bumi tidak hanya terjadi di daratan saja, lho. Pergeseran lempeng bumi di dalam laut juga dapat terjadi […]
Apakah Alam Semesta Akan Berakhir? Pernahkah diantara kalian bertanya tanya mengenai hal yang satu ini? Well, seperti yang tahu kalau menurut penelitian yang sudah dilakukan oleh para ilmuwan hingga saat ini, Big bang atau ledakan besar adalah asal muasal lahirnya alam semesta pada 13,7 miliar tahun yang lalu. Dan setelah terjadinya bigbang, alam semesta kita ini terus berkembang. Perkembangan Alam Semesta Perkembangan alam semesta ini ditemukan oleh Edwin Huble ketika ia mengamati pergeseran merah objek objek di luar angkasa seperti bintang dan galaksi. Pergeseran tersebut menandakan objek objek tersebut bergerak menjauhi titik pengamatan. Dari situlah diketahui bahwa alam semesta kita […]
Kejahatan Jepang – Indonesia pernah merasakan penjajahan yang dilakukan oleh Jepang. Meski hanya berlangsung selama tiga tahun, ternyata terdapat daftar kejahatan Jepang yang bisa dibilang sangat keji. Apa saja yang dilakukan oleh Jepang? 1.Daftar Kejahatan Jepang, Romusha Batara R Hutagalung, seorang investigator sejarah kolonial di Indonesia mengungkapkan Jepang tak hanya menguras kekayaan alam Indonesia. Ada banyak kejahatan yang dilakukan oleh tentara Jepang. Salah satunya adalah memaksa para pemuda Indonesia untuk melakukan pekerjaan paksa yang disebut Romusha. Para pemuda ini dikirim ke berbagai wilayah untuk membangun jembatan dan juga bangunan yang dibutuhkan oleh Jepang. Biasanya romusha direkrut dari kelompok petani atau […]
99 persen es air tawar di Bumi ada di Greenland dan Antartika. Setiap tahunnya, es di Bumi mencair ke lautan dan semakin lama jumlahnya semakin meningkat seiring waktu. Normalnya, tanpa pemanasan global yang semakin parah, butuh ratusan hingga ribuan tahun hingga es di Bumi mencair seluruhnya. Tapi bagaimana jika ada sesuatu yang membuat es di Bumi mencair seluruhnya? Yuk, simak pembahasannya berikut ini. Apa yang dapat menyebabkan es mencair? Ketika temperatur global meningkat, es di Bumi mencair sedikit demi sedikit dengan kecepatan yang meningkat setiap tahun. Peningkatan suhu Bumi ini mayoritas disebabkan oleh aktivitas manusia, khususnya pembakaran bahan bakar fosil, […]
Ketika menyaksikan berita di televisi atau membaca artikel di internet, kita sebetulnya mendapati beberapa historical negationism, seperti pembantaian Rohingya dan pembunuhan berskala besar oleh PKI. Peristiwa-peristiwa ini menimbulkan kontroversi dan perbedaan pendapat karena berbagai sebab misalnya informasi yang simpang siur. Ini terjadi sebenarnya bukan semata karena sumber atau catatan sejarah yang tidak akurat karena termakan zaman. Beberapa peristiwa sejarah ada yang dengan sengaja dimanipulasi dengan beberapa metode. Lalu, mengapa dan bagaimana historical negationism ini dilakukan? Mengapa ada bagian sejarah yang dimanipulasi? Historical negationism adalah sebuah tindakan pemutarbalikan catatan sejarah. Tindakan ini juga disebut dengan historical denialism (penyangkalan sejarah), manipulation, dan […]
Multiverse atau multisemesta merupakan dimensi yang jamak. Para ilmuwan mengeluarkan teori-teori tentang adanya alam semesta lain di luar alam semesta kita.