Bicara Indonesia

Berbagi Informasi Dalam Cerita

Astronomi, Cerita Dunia, Sains

Mengapa Usia Bintang Bisa Miliaran Tahun

Usia Bintang – Halo semuanya! Seamat datang kembali di Bicara Indonesia ya! Pasti kalian sudah menunggu artikel baru tentang astronomi lagi kan! oke kali ini kita akan membahas tentang bintang bintang di yang ada di alam semesta. Ceritanya bermula ketika ada anak bertanya pada bapak nya “Pak kok kenapa ya usia bintang bisa miliaran tahun?” Nah dari pertanyaan sang anak tadi Bicara ingin membahasnya mengapa bisa seperti itu. Dari pada penasaran, simak penjelasanya, Yuk! Usia Bintang Bintang bintang yang biasa kita amati di langit termasuk matahari diketahui memiliki usia yang bisa mencapai miliaran tahun lamanya. Lalu mengapa usia bintang bisa […]

Mengapa Usia Bintang Bisa Miliaran Tahun
Astronomi

Fakta Unik Seputar Sumber Energi Galaksi Bimasakti

Galaksi menjadi salah satu unsur penting dalam ilmu astronomi. Tahukah kamu bahwa galaksi ini memiliki sebuah energi yang menjadi sumber untuk semua benda yang ada di dalamnya. Terdapat beberapa hal menarik seputar sumber energi Galaksi Bimasakti. Mengenal Galaksi Bimasakti Sebelum mengenal sumber energi tersebut, ada baiknya kamu memahami istilah galaksi dan Bimasakti. Galaksi dalam Bahasa Yunani disebut dengan galaxias. Ini merupakan sistem masif yang terikat dengan gaya gravitasi. Sistem masif ini terdiri atas bintang, debu, gas dan materi-materi yang masih menjadi misteri bagi para ilmuwan. Di seluruh alam semesta ini setidaknya ada lebih dari 170 miliar galaksi. Untuk besarannya, sebagian […]

Fakta Unik Seputar Sumber Energi Galaksi Bimasakti
Sains

Mengapa Api Panas Nggak Dingin

Hi guys, Selamat datang kembali di Bicara Indonesia. Pada kesempatan kali ini Bicara mau ngajak kalian membahas topik mengenai sains yaitu Mengapa Api Panas?. Well, kalian sendiri tau kan api? Dan kita sering menggunakannya dalam kehidupan sehari hari kita, seperti untuk memasak, untuk membuat barang barang, dan juga ketika kita berkemah pasti kita akan menggunakan api untuk menghangatkan badan, karena suhu yang panas. Nah tapi dari mana panas api itu berasal? Well, Panas dari Api ini sebenarnya berasal dari energi guys. Kalian tentunya sudah sedikit tahu tentang energi kan? Energi Kalian tentunya sudah sedikit tahu mengenai energi. Energi itu ada […]

Mengapa Api Panas Nggak Dingin