Megalodon! 10 Fakta Hiu Raksasa Yang Sudah Lama Punah
Megalodon – Dalam perjalanan sebuah rentang waktu kehidupan, akan selalu timbul suatu pertanyaan seperti “apakah penyebab yang membuat suatu habitat atau spesies hewan menjadi punah?” Bahkan salah satu hewan purba terbesar yang besarnya mengalahkan ukuran Dinosaurus pun tidak dapat melepaskan dirinya dari jurang kepunahan. Banyak hal hal yang masih menjadi teka teki dikalangan para peneliti terkait kepunahan Megalodon. Hal tersebutlah yang akhirnya membuatnya tertarik untuk menyelidiki alasan di balik musnahnya hewan tersebut. 1. Apakah Megalodon? Nama Megalodon merupakan sebuah senyawa kata yang berasal dari Yunani. Dan arti dari kata tersebut adalah “gigi raksasa”. Megalodon merupakan Hiu terbesar yang ada di […]