Apakah Ada Kehidupan Lain Selain di Bumi?
Hi guys, selamat datang kembali di blog Bicara Indonesia. Pada kesempatan kali ini kita akan membahas mengenai kehidupan lain selain di Bumi. Seperti yang kita ketahui, kita semua ini tinggal di satu planet yang bernama Bumi, ada banyak sekali kehidupan di bumi, mulai dari flora, fauna, manusia dan ada juga bakteri serta mikroba dan makhluk hidup lainnya. Kita hidup dibumi dengan saling bergantungan dan saling mengandalkan sehingga menjalin suatu ekosistem yang alami. Tapi pernah nggak sih terfikirkan oleh kalian semua, apakah ada kehidupan lain diluar ekosistem kita? Ya lebih tepatnya di luar planet bumi. Hmm sapa kalian penasaran? kalo gitu, […]
Ternyata Harga Makanan di Luar Angkasa Mahal!
Teman Bicara, Kalian tau kan kalau astronot sering mendapatkan kiriman makanan ke luar angkasa ketika mereka bertugas di ISS? Nah, tahukah kalian ternyata harga makanan di luar angkasa mahal banget jika dibandingkan dengan harga makanan di Bumi? Kok bisa lebih mahal ya? dan semahal apa? pasti kalian sudah menebak nebak kan? coba kita lihat, apakah tebakan kalian benar? Yuk kita simak pembahasannya. Pengiriman Makanan Keluar Angkasa Sebelumnya kalian harus tau dulu kalau mengirim makanan ke luar angkasa itu nggak mudah dan nggak murah guys. NASA membutuhkan roket dan juga harus mengeluarkan biaya yang sangat besar untuk Biaya pengiriman keluar angkasa. […]