Mencari Tau Asal Muasal Terciptanya Pulau Jawa
Asal terciptanya Pulau Jawa – Pulau Jawa merupakan salah satu pulau di Indonesia yang terpadat. Sekitar 60% dari total penduduk di Indonesia bertempat di Jawa. Bahkan angka ini jauh lebih sedikit karena pada tahun 1.905 diadakan program perpindahan penduduk (transmigrasi) ke seluruh wilayah Indonesia. Pulau Jawa merupakan pulau yang dianggap relatif muda dan terbentuk dari aktivitas vulkanik. Pulau Jawa dipisahkan oleh selat dengan beberapa pulau utama, yakni pulau Kalimantan di utara, pulau Sumatra di barat laut, pulau Balidi sebelah timur, dan pulau Madura di timur laut. Selain itu di sebelah selatan pulau Jawa terbentang Samudra Hindia yang sangat luas. Pulau yang menyandang pulau terluas ke-13 dunia ini tentu […]
Alas Purwo, Ibu Kota Para Lelembut di Tanah Jawa
Hutan selalu identik dengan cerita mistis yang cukup fenomenal. Banyak desas desus yang berkembang dan dipercaya oleh banyak masyarakat mengenai adanya ibu kota para lelembut. Hutan yang menyandang predikat tersebut ialah Alas Purwo. Hutan yang berada di ujung timur Pulau Jawa ini memiliki segudang cerita mistis. Mulai dari hilangnya banyak orang, tempat pembunuhan dan masih banyak lagi. Hal tersebut tentu akan membuat hawa negatif semakin kental. Lalu apa saja fakta menarik ibu kota para lelembut di Tanah Jawa ini? Yuk simak! Sejarah Alas Purwo Sejarah alas purwo pertama kali dicetuskan oleh Kementrian Kehutanan pada tahun 1992 dengan terbentuknya menjadi taman […]