Bicara Indonesia

Berbagi Informasi Dalam Cerita

Cerita Dunia

Inilah Kisah Sang Jenius Mozart yang Berakhir Menyedihkan

Johannes Chrysostomus Wolfgangus Theophilus Mozart merupakan nama lengkap dari sang jenius bidang permusikan. Orang mengenalnya sebagai Mozart. Kemasyuran yang ia miliki tersebar ke seantero dunia, karya-karya yang begitu indah dengan pesan yang tersampaikan kepada siapa saja yang mendengarnya, membuat penggemarnya sangat mencintai dan mengidolakannya. Dibalik kehebatan yang ia miliki tersimpan kisah kehidupannya yang tak bisa orang bayangkan. Tak ada yang mengetahui proses kehidupan yang sedemikian rupa Mozart miliki. Inilah kisah kehidupan sang jenius yang berakhir menyedihkan. Kejeniusan yang Telah Terlihat Sejak Kecil Mozart lahir ke dalam keluarga yang mencintai musik. Sebab sang ayah, Leopold Mozart berprofesi sebagai guru musik untuk […]

Inilah Kisah Sang Jenius Mozart yang Berakhir Menyedihkan
Cerita Dunia, Sejarah

Benarkah Beethoven Orang Kulit Hitam? Musik Kalsik

Bukti bahwa Beethoven berasal dari keturunan Moor disangkal oleh peneliti. Meski begitu, sejarah musik klasik tidak lepas dari para komposer kulit hitam.

Benarkah Beethoven Orang Kulit Hitam? Musik Kalsik