Bicara Indonesia

Berbagi Informasi Dalam Cerita

Astronomi, Cerita Indonesia, Sains

Fakta Unik Garis Khatulistiwa yang Belum Banyak Orang Tahu!

Fakta Unik Garis Khatulistiwa – Indonesia merupakan negara kepulauan yang cukup beruntung karena terlewati oleh garis khatulistiwa. Khatulistiwa kebanyakan melewati wilayah samudra. Garis ini tentu melewati banyak wilayah di Indonesia seperti sebagian Pulau batu – batu, Pontianak, Sulawesi, Pulau Gebe dan lain sebagainya. Garis yang membagi dua wilayah bumi ini memiliki fakta unik garis khatulistiwa yang tidak banyak orang tahu. Panjang garis khatulistiwa di bumi ini memiliki panjang sekitar 40.070 km. Secara harfiah, garis khatulistiwa merupakan garis imajinasi yang tergambar di tengah – tengah planet dan membagi 2 wilayah, yakni bumi belahan selatan dan utara. Garis khatulistiwa ini juga sering disebut sebagai garis […]

Fakta Unik Garis Khatulistiwa yang Belum Banyak Orang Tahu!
Astronomi

Cara Matahari Menghasilkan Panas dan Cahaya

Cara Matahari Menghasilkan Panas dan Cahaya – Setiap sistem keplanetan di alam semesta ini pasti memiliki bintang di pusat tata surya. Salah satunya, sistem tata surya kita yang memiliki Matahari di pusatnya. Tanpa Matahari, tidak akan ada gaya gravitasi yang mengikat setiap planet pada orbitnya. Matahari juga berperan dalam menerangi planet-planet di sistem tata surya.  Nah, kali ini, Bicara akan membahas mengapa Matahari menghasilkan panas dan cahaya, dan hal apa yang menyebabkan Matahari bercahaya terus-menerus. Bintang di Sistem Tata Surya Matahari adalah bintang yang terdapat di pusat tata surya. Ukurannya sangat besar, dengan diameter sekitar 1.392,684 km, hamper 109 kali […]

Cara Matahari Menghasilkan Panas dan Cahaya