Mungkin Belum Terlambat! 7 Cara Terakhir Penyelamatan Bumi dari Pemanasan Global
Mungkin, para Sahabat Bicara sudah sangat sering mendengar kata “pemanasan global”. Memang kita tidak dapat memungkiri lagi bahwa hal itu merupakan salah satu masalah yang cukup berbahaya bagi planet Bumi. Bahkan, masalah tersebut terkesan sangat sulit untuk diselesaikan. Namun, ternyata masih ada cara terakhir penyelamatan Bumi dari pemanasan global, loh! Pernahkah terlintas di benak Sahabat Bicara bahwa sebenarnya pemanasan global ini berawal dari sikap kita sebagai manusia yang kurang mencintai planet Bumi. Manusia menjadi penyebab utama terjadinya perubahan iklim yang sangat besar. Bahkan, ternyata perubahan tersebut masih berlanjut sampai sekarang. Hal ini menyebabkan para ilmuwan berusaha sebaik mungkin untuk melakukan […]
Benarkah Pulau Jawa Akan Tenggelam di Masa Depan?
Pulau Jawa Tenggelam – Apa yang ada di benak kalian mengenai tenggelamnya sebuah pulau? pasti banyak pikiran liar yang bertanya – tanya mengapa bisa pulau tenggelam. Banyak para peneliti menghabiskan waktu untuk memperkirakan kapankah pulau yang notabene padat penduduk tenggelam. Seperti pulau yang ada di Indonesia misalnya, yakni Pulau Jawa. Pulau dengan kepadatan penduduk terbanyak se Indonesia ini memang diperkirakan akan tenggelam 20 tahun dari sekarang. Banyak spekulasi yang secara teoritis masuk akal jika pusatnya Negara Indonesia ini akan tenggelam. Bahkan langkah – langkah antisipasi sudah dilakukan dengan salah satunya memindahkan ibu kota ke tanah Kalimantan. Pulau Kalimantan dinilai tempat […]
Kapan Zaman Es Selanjutnya Akan Terjadi?
Zaman es selanjutnya – Selama jutaan tahun lamanya, bumi melewati banyak fase zaman es yang kemudian diikuti dengan periode yang lebih panas, tergantung pada rotasi planet di sekitar matahari. Saat ini, bumi sedang dalam periode yang lebih hangat. Meskipun begitu, ada ilmuwan yang mengatakan bahwa bumi harus bersiap untuk mengalami zaman es sekali lagi. Betulkah demikian? Bisakah ada zaman es seperti dulu di zaman modern ini? Yuk, simak pembahasannya berikut ini. The Last Glacial Maxima, zaman es terakhir 20.000 tahun yang lalu, bumi mengalami zaman es di mana lapisan es setebal ribuan meter menutupi Asia, Eropa, dan Amerika Utara. Umumnya […]
10 Kota yang akan Tenggelam di Dunia
Tahukah kamu kalau data juga menunjukkan bahwa ada banyak kota yang akan tenggelam di seluruh dunia dalam beberapa dekade lagi? Dari tahun ke tahun, data statistik terus menunjukkan peningkatan temperatur global. Beberapa dari kita mungkin tidak begitu merasakan perubahannya secara langsung, tapi ini bisa berarti hal serius sedang terjadi. Pemanasan global. Yak, lagi-lagi kita bicara soal isu lingkungan. Karena nyatanya permukaan air laut naik dan daratan mengalami penurunan hingga beberapa senti setiap tahunnya. Sebabnya sebagian besar, ya perbuatan manusia itu sendiri. Penyebab tenggelamnya sebuah daratan Pemanasan global membawa banyak permasalahan yang efeknya seperti bola salju. Satu hal bisa menyebabkan terjadinya […]
7 Skenario Kiamat yang Mungkin Terjadi
7 Skenario Kiamat – Akhir dunia alias kiamat pasti akan terjadi suatu saat nanti. Banyak orang malah sudah lama mengatakan bahwa sekarang dunia sudah berada di waktu penghabisannya. Mereka berteori sambil memperlihatkan bukti-bukti kiamat yang akan terjadi, mulai dari kitab suci, kalender peradaban kuno, sampai ucapan peramal-peramal besar dunia. Well, terlepas dari itu semua benar atau tidak, dunia bisa betul-betul berakhir karena dilihat dari segi ilmu pengetahuan ada banyak hal di sekeliling kita yang bisa jadi sebabnya. Hanya saja kita sering abai dan menganggapnya sebagai persoalan biasa yang akan selesai dengan sendirinya. Skenario kiamat yang mungkin terjadi Nah, berikut adalah […]
Ini Akibatnya Jika Semua Es di Bumi Mencair
99 persen es air tawar di Bumi ada di Greenland dan Antartika. Setiap tahunnya, es di Bumi mencair ke lautan dan semakin lama jumlahnya semakin meningkat seiring waktu. Normalnya, tanpa pemanasan global yang semakin parah, butuh ratusan hingga ribuan tahun hingga es di Bumi mencair seluruhnya. Tapi bagaimana jika ada sesuatu yang membuat es di Bumi mencair seluruhnya? Yuk, simak pembahasannya berikut ini. Apa yang dapat menyebabkan es mencair? Ketika temperatur global meningkat, es di Bumi mencair sedikit demi sedikit dengan kecepatan yang meningkat setiap tahun. Peningkatan suhu Bumi ini mayoritas disebabkan oleh aktivitas manusia, khususnya pembakaran bahan bakar fosil, […]
Benarkah Krisis Iklim Parah Setelah COVID-19?
Krisis iklim semakin parah setelah Covid-19 diprediksi oleh peneliti. Salah satu faktornya adalah mengendurnya kebijakan lingkunagn dari sejumlah negara.
Global Warming Yang Semakin Lama Semakin Nyata!
Global Warming – Bumi merupakan rumah bagi manusia, hewan dan tumbuhan. Didalamnya terkandung berbagai macam unsur yang mendukung adanya kehidupan. Suhu Bumi juga ideal bagi keberlangsungan makhluk hidup untuk berkembang biak. Namun apa jadinya jika kondisi dan suhu bumi menjadi tidak teratur dan malah menjadi semakin panas? apakah yang akan terjadi pada umat manusia selanjutnya? penasaran kan dengan konten yang satu ini?. Penemuan Pulau Baru Well, kita telah mengetahui bahwa Bumi ini terdiri dari lautan dan daratan. Daratan bumi terdiri atas benua dan pulau-pulau. Tidak semua pulau di bumi dapat ditinggali karena letak dan iklimnya yang tidak mendukung. Nah, salah […]
Benarkah Efek Rumah Kaca Bermanfaat?
Halo, kita ketemu lagi bersama Bicara Indonesia. Nah, kawan-kawan sendiri sering tidak bertanya-tanya tentang Efek Rumah Kaca? Secara ilmiah, Efek Rumah Kaca ternyata bermanfaat bagi kehidupan di Bumi. Benarkah Efek Rumah Kaca bermanfaat? Lalu, apa saja manfaatnya. Tenang saja, kita akan mengupasnya tuntas di pembahasan kali ini. Mulai dari pengertian rumah kaca, proses terjadinya Efek Rumah Kaca, sampai manfaat Efek Rumah Kaca. Proses Terjadinya Efek Rumah Kaca Tidak banyak yang mengetahui asal muasal penamaan Efek Rumah Kaca dan fakta-fakta dibaliknya. Rumah kaca merupakan nama bangunan rumah yang komponennya terdiri dari kaca. Baik jendela, atap, hingga pintunya semua terbuat dari kaca. […]
Bisakah Atmosfer Bumi Hilang?
Hai, bertemu lagi di Bicara Indonesia. Kali ini kita akan membahas bagian terpenting dari Bumi, yakni atmosfer. Atmosfer sendiri sebenarnya dimiliki oleh planet-planet lain. Kemudian, bisakah atmosfer bumi hilang? Apakah pertanyaan itu pernah terlintas? Jika iya, tenang saja, di sini kita akan mengupasnya secara tuntas. Simak bahasan tentang atmosfer ini, ya! Atmosfer Pelindung Bumi Atmosfer Bumi merupakan lapisan selimut gas yang melindungi bumi. Atmosfer Bumi memiliki ketebalan 1000 kilometer. Sebetulnya, setiap planet memiliki atmosfer, tetapi kandungannya berbeda-beda. Atmosfer Bumi memiliki beberapa macam kandungan gas yang bermacam-macam. Atmosfer pada zaman dahulu kala amat berbeda dengan hari ini. Dulu, atmosfer mengandung hidrogen […]