Bicara Indonesia

Berbagi Informasi Dalam Cerita

Astronomi, Sains

Daftar Planet yang Mengandung Berlian dan Emas

Planet yang mengandung berlian? Pasti tak terbayang ya betapa kayanya planet tersebut. Siapa sangka ternyata memang ada planet di tata surya yang mengandung mineral berharga seperti berlian. Penasaran planet apa saja? Planet yang mengandung berlian dimulai sejak awal alam semesta Astronomi yakin bahwa ada dunia berlian yang misterius dan mengorbit pada bintang primitif dan kuno. Ukuran planet ini bisa dibilang sangat besar. Astronomi yakin bahwa planet terbuat dari karbon, bahan kimia yang membentuk jenis batuan berharga di bumi. Planet ini merupakan terbentuk miliaran tahun lalu ketika terbentuknya awal semesta. Menurut peneliti dari Universitas Harvard, kehidupan di planet berlian ini termasuk […]

Daftar Planet yang Mengandung Berlian dan Emas
Astronomi, Cerita Dunia

Mengklaim Sebuah Planet Untuk Pribadi, Apa Bisa?

Sudah lama manusia bisa membeli dan memiliki pulau pribadi di dunia ini. Tapi bisakah kita mengklaim sebuah planet di masa depan? Tidak hanya planet, mungkin bahkan Bulan dan batu-batuan lainnya?   Jika dulu jual beli pulau pribadi tidak populer lalu menjadi populer seiring waktu, bisa jadi jual beli benda-benda luar angkasa pun akan begitu. Apalagi di masa yang akan datang, teknologi akan semakin canggih dan semakin mampu mengakomodasi segala keinginan manusia. Belum lagi peradaban yang juga semakin maju dan perusahaan luar angkasa komersial yang akan bermunculan. Tidak heran jika topik tentang mengklaim sebuah planet ini harus ditanyakan dan ditemukan jawabannya. […]

Mengklaim Sebuah Planet Untuk Pribadi, Apa Bisa?
Astronomi

Mengapa Planet Planet Tidak Bertabrakan?

Mengapa Planet Planet Tidak Bertabrakan di Tata Surya? – Adakah di antara kalian yang bertanya tanya, kok bisa sih planet-planet di alam semesta ini tidak bertabrakan satu sama lain? Padahal mereka melayang layang di luar angkasa, apa mereka punya jalurnya masing masih atau bagaimana? Nah, tentunya pertanyaan ini ada penjelasan secara ilmiahnya ya teman teman. Simak selengkapnya disini. Orbit Planet Menyebabkan Planet Planet Tidak Bertabrakan di Tata Surya Teman teman tahukan, bahwa di alam semesta kita ini terdapat banyak sekali benda benda langit, ada bulan, bintang, planet-planet, asteroid, meteor, komet dan lainnya yang bergerak mengelilingi Matahari pada periode revolusinya masing-masing. […]

Mengapa Planet Planet Tidak Bertabrakan?
Astronomi, Sejarah

Bumi Bukan Nama dari Mitologi Yunani?

Halo teman bicara, selamat datang kembali di blog Bicara Indonesia ya. Kali ini, kita akan bercerita tentang planet Bumi. Apa yang kalian ketahui tentang Bumi selain sebagai tempat yang dihuni manusia? Bumi adalah sebuah planet, sama seperti planet Merkurius dan Jupiter. Jika nama beberapa planet di Tata surya identik dengan nama dewa dan dewi dalam mitologi Yunani, lantas mengapa Bumi tidak ya? Ya, nama Bumi ternyata bukan diambil dari nama dewa dan dewi Yunani, seperti hal nya ke-7 planet lain di tata surya. Ada kisah yang cukup panjang dan wajib kalian ketahui, dibalik penamaan planet yang serupa dengan planet Kepler […]

Bumi Bukan Nama dari Mitologi Yunani?
Astronomi

Susunan Tata Surya kita Berasal Darimana ?

Hello guys selamat datang kembali di BICARA ! Seperti yang kalian ketahui, bahwa terdapat 8 planet di tata surya kita ini. Mulai dari Merkurius hingga Neptunus. Pastinya kita juga sudah hafal susunan-susunan planet yang berada di tata surya kita ini. Tapi, pernahkah kalian terpikirkan, darimana asalnya susunan di tata surya kita ini berasal ? Pembentukan Tata Surya Jawaban pertanyaan mengenai susunan tata surya bisa kita awali dengan asal mula pembentukan Tata Surya. Seperti yang kita tau, tata surya ini awalnya terbentuk dari kumpulan gas dan debu yang berputar di luar angkasa. Yang membentuk sebuah awan molekul raksasa. Awan molekul raksasa […]

Susunan Tata Surya kita Berasal Darimana ?
Astronomi

Senja di Mars Ternyata Berwarna Biru

Senja, Indah banget ya? Pantes aja banyak banget rakyat senja di Indonesia. Keren banget ngga sih? Ketika siang kita bisa lihat langit Bumi berwarna biru cerah, dan ketika sore hari berubah menjadi warna oranye atau merah terang. Kalo kalian sudah cukup takjub dengan penampakan senja di Bumi, kalian harus melihat senja di Mars. Kalian semua tau nggak di balik Planet Merah yang satu ini tersembunyi keindahan yang kalian dapat lihat ketika senja, Ternyata senja di planet mars itu berwarna biru loh. Nah kalian penasaran kan kenapa senja di Mars ini berwarna biru? Jangan bingung, kita bakal jelasin buat kalian. Bumi […]

Senja di Mars Ternyata Berwarna Biru
Astronomi

Mitos Luar Angkasa yang Sebaiknya Tidak Perlu Dipercaya

Dunia luar angkasa memang sangat menarik untuk dibahas. Banyak hal tak terduga seputar luar angkasa termasuk mitos luar angkasa. Pastinya ada banyak hal yang kamu ketahui seputar luar angkasa. Tapi bisa saja itu mitos belaka loh! Mitos Luar Angkasa Bahwa Matahari Warnanya Kuning Pastinya sejak kecil kamu mengetahui bahwa matahari warnanya kuning. Hal ini dibuktikan jika melihat senja kamu akan meihat matahari terbenam dan warnanya kuning. Siapa sangka ini ternyata hanya mitos belaka loh! Warna matahari sebenarnya adalah putih. Kok bisa ya? Ternyata warna putih yang muncul dari matahari adalah warna polikormatik. Artinya warna ini tersusun dari berbagai warna yang […]

Mitos Luar Angkasa yang Sebaiknya Tidak Perlu Dipercaya
Astronomi

Menelusuri Asal Mula Tata Surya

Hai guys, ketemu lagi dengan Bicara. Pada kesempatan kali ini, kita akan mengajak kalian untuk menelusuri asal mula Tata Surya kita. Ada banyak sekali teori yang menyebutkan bagaimana terbentuknya Tata Surya kita, mulai dari teori kabut atau nebula, Teori Awan, Teori Planetesimal, Teori Pasang Surut dan Teori lainnya. Tapi Bicara hanya akan mebahas satu teori saja, yaitu Teori Kabut ata Nebula. Terbentuknya Matahari Kisah terbentuknya Tata Surya diawali dengan kelahiran bintang terbesar kita, yaitu Matahari pada 4,6 miliar tahun yang lalu. Sejak dulu, Galaksi Bima Sakti di penuhi oleh awan molekul berukuran raksasa. Awan molekul ini didominasi oleh hidrogen dan […]

Menelusuri Asal Mula Tata Surya
Astronomi

Mempelajari Planet Terrestrial Lebih Jauh

Tata surya kita adalah bagian dari sebuah galaksi besar, yaitu galaksi Bima Sakti. Di dalam galaksi Bima Sakti ada banyak bintang, planet, dan benda langit lain yang hampir nggak terhitung jumlahnya. Salah satu yang perlu kalian tahu adalah planet terrestrial. Apa sih planet terrestrial itu? Dimana mereka berada? Apa manusia pernah mendarat di planet itu? Atau jangan-jangan ia adalah tempat tinggal para alien? Nah, daripada kalian penasaran, kita cari tahu yuk! Apa Itu Planet Terrestrial? Planet terrestrial adalah planet yang sebagian besar komposisinya adalah batu silikat dan metal. Ia juga disebut dengan planet telluric. Kedua istilah tersebut berasal dari Bahasa […]

Mempelajari Planet Terrestrial Lebih Jauh
Astronomi

Apakah Bintang Kejora Benar Ada? Bagaimana Bentuknya?

Zaman dulu pastinya kita sering sekali mendengar istilah bintang kejora. Nama bintang ini artinya merupakan bintang yang nyala paling terang. Sebenarnya ada enggak sih bintang kejora? Seperti yang kita tahu bintang pastinya akan berkedip saat malam hari. Namun, bintang kejora tidak telihat berkedip. Bintang satu ini bisa dilihat di saat matahari terbit maupun tenggelam. Sebenarnya apakah benar bintang kejora benar-benar ada? Bintang Kejora Penampakan Planet Venus Nah ternyata bintang satu ini sebenarnya adalah planet venus. Jadi alasan mengapa tidak berkedip karena bintang satu ini adalah planet bukanlah bintang pada umumnya. Lalu mengapa venus bisa menyala paling terang? Padahal venus bukan […]

Apakah Bintang Kejora Benar Ada? Bagaimana Bentuknya?
Astronomi

Planet Luar Angkasa Punya Emas dan Berlian?

Teman bicara selamat datang kembali di blog bicara Indonesia, tempat dimana kamu bisa selalu update informasi menarik dan unik seputar Sejarah, Sains, dan Astronomi yang wajib kamu ketahui. Teman bicara, apakah kamu pernah membandingkan antara Bumi dengan Planet dan benda langit lainnya di luar angkasa? Jika Bumi kita ini kaya dengan hasil mineralnya yang berasal dari alam, maka faktanya luar angkasa juga memiliki kekayaan serupa. Ternyata ada beberapa tempat di luar angkasa, yaitu di dalam Planet dan benda langit lainnya yang kaya akan mineral alam seperti di Bumi. Sayangnya, mungkin tidak sembarang orang bisa melihat sendiri hasil kekayaan alam yang […]

Planet Luar Angkasa Punya Emas dan Berlian?
Astronomi

Mengapa Manusia Terus Mengeksplorasi Planet Mars?

Terdapat banyak planet di tata surya, Tapi kalian pernah kepikiran nggak sih, kenapa manusia terus menerus mengeksplorasi Mars?

Mengapa Manusia Terus Mengeksplorasi Planet Mars?