5 Fakta Mengejutkan Dibalik Kemerdekaan Indonesia
Tepat pada tanggal 17 Agustus 1945 Indonesia memproklamasikan kemerdekaan melalui bapak kemerdekaan yakni Ir. Soekarno. Banyak fakta mengejutkan dibalik kemerdekaan Indonesia yang belum banyak orang tahu. Kemerdekaan Republik Indonesia tentu melalui perjalanan yang panjang dan melelahkan. Awalnya dengan pembentukan badan seperti BPUPKI, PPKI hingga terjadinya perdebatan antara golongan muda dan tua. Banyaknya kepentingan bangsa pada saat itu mengerucut menjadi satu, yakni kemerdekaan. Bahkan persatuan rakyat Indonesia terlihat lebih harmoni daripada sekarang. Tak heran untuk menyatukan persatuan, selalu merayakan peringatan hari kemerdekaan. Selain untuk persatuan, hari kemerdekaan juga untuk mengenang jasa para pahlawan. Lalu apa saja fakta mengejutkan dibalik kemerdekaan Indonesia? […]
Inilah 9 Kisah Cinta Soekarno, Sang Proklamator, Wajib Kamu Ketahui!
Soekarno merupakan bapak proklamator bagi bangsa Indonesia, membawa semangat para pejuang dan bangsa Indonesia untuk menuju gerbang kemerdekaan, berdiri sendiri diatas tanah air tanpa harus takut bangsa asing akan menyerang. Kesuksesan seorang laki-laki maka ada perempuan kuat dan cerdas dibaliknya, mendukung setiap langkah pasangannya didalam suka maupun duka agar cita-cita tersebut dapat raih. Begitu pula dengan Soekarno yang memiliki perempuan-perempuan kuat nan cerdas dibaliknya, mendukung setiap langkahnya tiada henti dan tanpa mengeluh sedikit pun. Hingga Soekarno dapat membawa semangat seluruh bangsa Indonesia untuk menuju gerbang kemerdakaan. Berikut kisah cinta sosok yang akrab disebut Bung Karno, dengan perempuan-perempuan yang mendukungnya hingga […]