Menakjubkan! Berikut 7 Bintang di Jagat Raya
Sejak teknologi yang mendukung ilmu astronomi ditemukan, kini mata manusia semakin terbuka dan ingin mencari tahu lebih dalam lagi tentang alam semesta. Hal tersebut yang menyebabkan kini kita bisa tahu bahwa planet Bumi tidak sendirian. Terdapat benda bercahaya, yakni bintang di jagat raya. Bumi berada di sebuah lingkup yang dikenal sebagai tata surya Bersama planet tetangga lainnya. Selain itu, kita pun jadi tahu jika ternyata di alam semesta terdapat begitu banyak galaksi dan beberapa di antaranya telah berhasil diidentifikasi. Oleh karena itu, dari sini kemudian para ilmuwan bisa menarik kesimpulan bahwasanya kemungkinan besar terdapat planet lain yang bisa dihuni dan […]