Kiamat Alam Semesta: 5 Hal Ini Akan Terjadi
Kiamat alam semesta seperti apa? Halo teman Bicara, Selamat datang kembali di website Bicara Indonesia ya. Apakah kalian takut dengan hadirnya hari Kiamat? Kiamat adalah sesuatu hal yang bersifat misteri, dan masih menjadi bahan perandaian oleh para Ilmuwan di dunia. Sebagai orang awam, Mendengar kata Kiamat, kita akan memikirkan tentang kehancuran Dunia atau Bumi yang kita tempati saat ini. Namun, pertanyaan lain yang muncul adalah bagaimana kondisi alam semesta atau luar angkasa sana, ketika Bumi ini memang benar-benar kiamat ya? Alam semesta telah menjadi tempat bagi beberapa jenis planet, bintang hingga Matahari yang menjadi sumber energi Bumi. Jika kiamat terjadi […]
Inilah Skenario Jika Perang Dunia III Terjadi!
Skenario Perang Dunia III – Dunia kembali heboh dengan kemunculan teori yang menyebutkan perang dunia ke III berada di ujung tanduk. Artinya semua negara sudah bersiap untuk kejadian terburuk dari perang dunia. Banyak informasi yang menjelaskan mengenai skenario perang dunia III. Bahkan tak sedikit yang menyebutkan bahwa perang dunia III juga bisa memicu terjadinya “Kiamat”. Berbicara mengenai perang dunia, Indonesia sendiri termasuk dalam gerakan non blok dan tidak ikut dalam kepentingan perang dunia. Beberapa negara yang memiliki kepentingan antara lain Amerika, China, Israel, Iran dan masih banyak lagi. Banyak pakar juga menyebutkan saat ini dunia tengah berperang, namun bukan menggunakan […]
25 Prediksi Ahli Soal Bumi di Masa Depan
Masa depan memang tidak ada yang tahu. Tapi prediksi selalu bisa dibuat. Termasuk soal bumi di masa depan. Kita terus bertanya-tanya, apa saja yang akan dialami oleh planet ini ratusan hingga miliaran tahun lagi? Apakah bencana akan datang? Atau planet kita akan terus berkembang dan membaik? Apa yang akan terjadi pada bumi di masa depan? Prediksi ini berbeda dari skenario kiamat yang mungkin sudah biasa kita dengar. Berdasarkan studi dan prediksi para ilmuwan tentang peristiwa alam yang mungkin terjadi pada bumi, berikut ini adalah beberapa prediksi soal bumi di masa depan, 100 tahun, 200 tahun, hingga 100 triliun tahun yang […]