5 Fakta Stasiun Luar Angkasa Internasional – ISS
Stasiun Luar Angkasa Internasional – Hallo Teman Bicara, jika kamu mengunjungi artikel ini pasti kamu adalah salah satu orang yang selalu antusias untuk mengetahui update terbaru, serta artikel-artikel seputar astronomi dan alam semesta lainnya. Pernahkah kamu berfikir bagaimana cara astronot tetap bertahan hidup di luar angkasa dimana tidak seperti di bumi yang segala sesuatunya telah disediakan baik makanan, tempat tinggal, bahkan hiburan? Namun tidak perlu khawatir, teknologi NASA yang sudah sangat luar biasa saat ini telah menjamin para astronotnya (bahkan jika kamu memiliki uang lebih untuk berlibur di luar angkasa) untuk tetap bisa hidup dengan baik dan tinggal selayaknya manusia […]
ISS – Tempat Tinggal Astronot di Luar Angkasa
Halo teman Bicara, kembali lagi dengan Bicara Indonesia. Pada kesempatan kali ini Bicara mau mengajak kalian untuk mengenal ISS. Udah sering banget kita sebutkan nama ISS di setiap artikel, tapi kalian pasti ada yang belum tahu sebenarnya apa sih ISS itu dan bagaimana sejarah pembangunannya, iyakan? International Space Station International Space Station atau Stasiun Luar Angkasa Internasional satu satunya di Luar Angkasa, adalah sebuah stasiun penelitian yang berada di luar angkasa. Ia ini sebenarnya adalah pesawat ruang angkasa besar yang mengorbit Bumi pada ketinggian rata rata sekitar 250 mil atau sekitar 400 kilometer. Stasiun luar angkasa ini adalah proyek hasil […]