Fakta Menarik Europa, Satelit Jupiter yang Membeku
pada kesempatan kali ini kita akan membahas Fakta menarik Europa. apa yang membuat Europa begitu spesial? Apa beda Europa dengan satelit Jupiter yang lainnya?
Misteri Tersembunyi Planet Pluto, Planet Mantan!
Pluto dulunya adalah planet paling ujung alias terakhir dari tata surya kita. Banyak sekai Misteri Tersembunyi dibalik Planet Pluto
Fakta Menarik Titan, Bulan Terbesar Planet Saturnus
Titan adalah salah satu satelit alam yang dimiliki Saturnus. Banyak sekali fakta menarik mengenai Titan yang tidak akan habis untuk di bahas.
Fakta Menarik Planet Neptunus, Raja Penguasa Lautan
Topik utama di video ini adalah fakta menarik planet Neptunus. Ada apa dengan planet Neptunus? Fakta menarik apa yang tersembunyi di planet itu?
Seperti Apa Bumi 5 Miliar Tahun Kedepan?
mustahil umur Bumi bisa lebih panjang dari Matahari. Nah, terus apa dong yang akan terjadi di Bumi 5 miliar tahun kedepan?
7 Fakta Enceladus, Bulan Saturnus yang Layak Huni!
kita mau ajak kalian membahas salah satu satelit yang ada di tata surya kita. Yaitu Enceladus. Dalam topik 7 Fakta Menarik Enceladus.
Jika Lubang Hitam Mendekati Tata Surya
Apa yang terjadi jika Lubang Hitam mendekati Tata Surya? Akan ada beberapa efek yang terjadi akibat Lubang Hitam yaitu terganggunya orbit planet Tata Surya.
Bintang Quasi, Bintang Terbesar yang Baru Ditemukan Manusia
Quasi Star adalah bintang yang ukurannya jauh lebih besar dari matahari, dan termasuk salah satu bintang terbesar yang pernah ditemukan.
Mengenal 3 Bagian Tata Surya di Alam Semesta
3 Bagian Tata Surya – Hai semuanya! Jumpa lagi di Bicara indonesia dengan kabar dari kamu yang semoga baik-baik saja disana. Pasti ada alasan kenapa kamu kembali lagi ke ini bukan? Apakah karena konten yang berkualitas dan bermanfaat? Mudah dipahami? Atau karena Bicara indonesia ini bisa menjawab berbagai rasa penasaran kamu selama ini? Setelah beberapa kontent yang diunggah melalui Bicara, kami datang lagi dengan artikel terbaru yang siap menyajikan informasi menarik tentang tata surya dan sekitarnya serta untuk menambah wawasan kamu. Kali ini kami akan membahas bagian-bagian tata surya yang telah dibagi menjadi tiga. Apa saja sih tiga bagian dari […]
Mengenal Tentang Angin Surya?
Mengenal Angin Surya – Ketemu lagi di Bicara. Bagaimana kabarmu? Sampai mana perjalananmu dalam mengenal tata surya kita ini? Pasti saat mempelajari tata surya dan apapun terkait astronomi rasanya kurang lengkap bukan kalau belum lihat-lihat cerita disini? Di Bicara indonesia memang seharusnya wawasanmu tentang tata surya dan astronomi akan bertambah. Kamu hanya perlu melihat berbagai cerita yang telah ada di Bicara indonesia dan mulai mempelajari apa saja yang ada di tata surya dan sekitarnya. Mudah saja, cerita yang ada disini telah dibuat sebaik mungkin supaya kamu mudah memahami dan cepat mengingatnya. Di beberapa cerita yang lalu kita telah membahas tentang […]
Mencari Tahu Perbedaan Planet Dalam dan Planet Luar
Perbedaan Planet Dalam dan Planet Luar – Hai! Bagaimana kabarmu? Pastinya baik-baik saja bukan? Bicara Indonesia kali ini akan meneruskan perjalanan untuk membahas tentang alam semesta yang mungkin kamu suka dan semakin membuat kamu penasaran saja tentang alam semesta kita ini. Tak ada ruginya untuk belajar mengetahui alam semesta, malahan ilmu di bidang ini bagus untuk dipelajari supaya kita semakin mensyukuri nikmat Tuhan dan mengetahui bagaimana proses alam. Setelah sebelumnya kami membahas tentang komponen-komponen pembentuk tata surya, masihkah kamu ingat apa saja komponennya? Bagus dong kalau masih ingat! Semoga saja masih ingat, ya. Sedikit demi sedikit wawasan tentang alam semesta […]
Terbuat dari Apa Sih Tata Surya Itu? Inilah Komponen Utamanya
Halo semuanya, selamat datang kembali di Bicara Indonesia. Pada kesempatan kali ini kita akan membahas terbuat dari apa sih tata surya dan komponen utamanya. Kira kira apa ya? penasaran? Yuk kita cari tahu informasi selengkapnya. Komponen Pembentukan Tata Surya Oke deh langsung aja, pasti udah pada nggak sabar ya. Jadi tata surya itu memiliki komponen utama matahari sebagai pusat orbit dan delapan planet yang mengelilinginya pada orbitnya masing-masing. Setiap objek dan planet yang ada pada tata surya mengelilingi matahari berlawanan arah jarum jam loh jika diamati dari arah kutub utara atas matahari, kecuali komet Halley. Sebagai titik fokus pada tata […]